Bertawakkal Sejak Punya Niatan
Table of Contents
Sebuah petikan dawuh motivasi dari guru kami, bapak Aqib Fatah Abdi. Bahwa setiap hal yang diusahakan manusia, tak terlepas dari niat pelakunya.
Niat yang disertai tawakkal, insyaallah tidak akan dinemui sesal.
Sedari dini menyadari bahwa Tuhan yang memperjalankan, apapun hasilnya adalah kenikmatan.
Wa Allah a'lam.
Post a Comment